Postingan

Beberapa Alasan yang menyebabkan laptopmu cepat panas

Gambar
 Ada beberapa alasan yang menyebabkan Laptop cepat panas Berasal dari Hardware: Suhu Ruangan yang berada diatas 30°C. Penempatan Laptop yang salah seharusnya diatas meja, tetapi ditaruh diatas kasur atau kain yang justru menghambat aliran pendingin udara. Usia Pakai Laptop yang sudah tua, biasanya lebih dari 5 tahun akan menyebabkan panas berlebih. Hardware dan Motherboard laptop kotor. Kamu bisa membersihkannya sendiri atau membawanya ke tempat servis. Perbarui Hardware seperti RAM 4 GB di ganti ke 8 atau 16 GB, Harddisk yang tadinya HDD bisa di ganti ke SSD. Berasal dari Software: Sampah (Cache, Temporary file, dan sisa sisa pekerjaan lain) yang ada di Laptop bisa menyebabkan Laptop panas. Untuk membersihkannya kamu bisa menggunakan CCleaner. Menjalankan Aplikasi berat seperti Android Studio, Autocad, Adobe Premiere, Google Chrome. Terdapat eror dan kerusakan sistem komputer yang menyebabkan kinerja laptop menjadi berat. Setidaknya itu alasan yang bisa menyebabkan Laptop panas.

Jenis Jenis Kecerdasan buatan yang ada saat ini berdasarkan cara berpikirnya

Gambar
Inteligensi buatan mungkin adalah kreasi kemanusiaan yang paling kompleks dan menakjubkan. Dan itu mengabaikan fakta bahwa lapangan sebagian besar masih belum dijelajahi, yang berarti bahwa setiap aplikasi AI luar biasa yang kita lihat sekarang hanya merupakan puncak dari gunung es AI, seolah-olah. Sementara fakta ini mungkin telah dinyatakan dan disajikan kembali beberapa kali, masih sulit untuk mendapatkan perspektif komprehensif tentang dampak potensial AI di masa depan. Alasan untuk ini adalah dampak revolusioner yang dimiliki AI pada masyarakat , bahkan pada tahap yang relatif awal dalam evolusinya. Pertumbuhan AI yang cepat dan kemampuan yang kuat telah membuat orang paranoid tentang keniscayaan dan kedekatan pengambilalihan AI. Juga, transformasi yang dibawa oleh AI di industri yang berbeda telah membuat para pemimpin bisnis dan masyarakat umum berpikir bahwa kita hampir mencapai puncak penelitian AI dan memaksimalkan potensi AI. Namun, memahami jenis AI yang mungkin dan jenis

Mengenal Perbedaan SaaS, PaaS, dan IaaS

Gambar
Keberadaan Cloud Computing menjadi salah satu teknologi yang sangat membantu dalam dunia bisnis. Cloud computing menawarkan kemudahan dimana kamu dapat menyimpan atau mengakses data dari berbagai lokasi secara online. Jika kamu ingin mulai mengadopsi teknologi cloud, Setidaknya kamu harus memahami tentang model layangan cloud. Biasanya ada tiga model layanan cloud untuk dibandingkan: Perangkat Lunak sebagai Layanan (SaaS), Platform sebagai Layanan (PaaS), dan Infrastruktur sebagai Layanan (IaaS). Apa itu SaaS? SaaS (Software as a service) adalah Perangkat Lunak yang dijadikan sebagai layanan yang bersifat online, Saas juga disebut sebagai layanan aplikasi cloud. Saas memanfaatkan internet untuk menjalankan aplikasi yang dikelola oleh vendor pihak ketiga. Ketika kamu menggunakan model Layanan SaaS kamu hanya perlu menggunakan aplikasi tersebut tanpa harus mengerti dan mengurus bagaimana layanan yang kamu gunakan seperti data disimpan atau bagaimana aplikasi tersebut di maintenance,

Review App Musicolet: Aplikasi music yang pas bagi editor

Gambar
Musicolet adalah pemutar musik sederhana, ringan namun kuat dengan semua fitur memainkan musik penting dengan beberapa kelebihan dan fitur canggih seperti ... Ringan Ya kamu tidak salah baca ukuran Aplikasi ini hanya sekitar 5mb dan mendukung banyak arsitektur prosesor Android. Gratis dan Bebas Iklan Kelebihan lainnya adalah gratis dan Bebas Iklan selama nya. Jadi kamu tak khawatir datamu menyala saat membuka aplikasi ini. Mendukung banyak bahasa Aplikasi ini sudah mendukung 37 bahasa dunia termasuk bahasa Indonesia. Kamu juga bisa membantu translation Tampilan yang bisa di edit Memiliki Banyak Tab berguna Tampilan tab yang dibuat mirip di YouTube, Tampilan yang sederhana tapi variatif dan multiguna. Mengedit Tag dan lirik (LRC) Dengan fitur ini kamu bisa mengedit nama dan komponen lagu di Tag nya. Tak hanya itu kamu juga bisa menambahkan lirik pada lagu kesukaanmu baik secara offline maupun online. Menarik bukan. Selain itu kamu juga bisa mena

Mengenal berbagai Framework Aplikasi Android

Gambar
Framework adalah sebuah software untuk memudahkan para programer untuk membuat sebuah aplikasi web yang di dalam nya ada berbagai fungsi diantaranya plugin, dan konsep untuk membentuk suatu sistem tertentu agar tersusun dan tersetruktur dengan rapih. Aplikasi Android sendiri memiliki banyak Framework yang tentunya sangat membantu dalam bidang  Android App Development. Berikut ini ulasan lengkap nya. Flutter  adalah sebuah framework aplikasi mobil sumber terbuka yang diciptakan oleh Google. Flutter digunakan dalam pengembangan aplikasi untuk sistem operasi Android, iOS, Windows, Linux, MacOS, serta menjadi metode utama untuk membuat aplikasi Google Fuchsia. Kelebihan Flutter adalah ringan dan tersusun dari banyak Widget yang bisa digunakan.  Ionic Jadi Ionic itu merupakan teknologi web yang bisa digunakan untuk membuat suatu aplikasi mobile. Karena hybrid maka aplikasi hanya dibuat 1 kali tetapi sudah bisa dirilis di lebih dari 1 platform alias cross-platform. NativeScript nativescript

Hal penting yang harus kamu pahami tentang file Audio.

Gambar
Setiap orang pasti tahu apa itu file Audio atau yang biasa kita sebut dengan file musik, tetapi tidak semua orang tahu tentang teknologi ini secara mendalam. Memang terlihat sepele atau tidak penting untuk kamu pelajari lebih lanjut. Tetapi ilmu tersebut sangat berguna untuk kamu yang ingin membuat rekaman musik atau cuman sekedar memaksimalkan kualitas audio saat kamu dengar sendiri.

Mengenal lengkap Berbagai Jenis Layanan Office 365

Gambar
Microsoft 365 adalah produk layanan berlangganan yang ditawarkan oleh Microsoft sebagai bagian dari lini produk Microsoft Office. Aplikasi dan layanan ini tersedia default di semua OS Windows 10 dengan fitur online maupun offline. Tapi apakah kamu sudah mengerti tentang apa saja layanannya, Nah bagi kamu yang belum mengerti apa saja layanan Microsoft 365, Hari ini admin akan menjelaskannya secara detail. Berikut penjelasan lengkap nya. Access Microsoft Access adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah. Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel, dan Microsoft PowerPoint. Class Notebook OneNote Class Notebooks, Microsoft menawarkan sebuah platform yang dapat digunakan oleh para guru di seluruh dunia. Di layanan ini nantinya mereka dapat melakukan integrasi dan sinkronisasi secara online menggunaka